Cerita dari anak yang sedang menunggu ujian penerimaan AKMIL yang masih cukup lama, iseng2 dia mencari kerjaan mencari ikan di RAWA PENING untuk belajar mandiri dan mengisi waktu luang. Dan alasan lain tidak adanya niat untuk melanjutkan studynya kejenjang perkuliahan.
Hari pertama dengan semangat mencari kedewasaan, diperolehnya dengan lancar hasil mencari ikan sebesar Rp. 15.000,-
Hari ke-2 dengan banyak ujian yaitu kaki terkena paku pecahan prahu yang masih tenggelam di dalam air kemudian hujan yang lebat serta ditambah kaki yang kedua kalinya terkena kulit keong yang tajam....Aduuuuhhh sakitnya. Dan dapat hasil yang cukup memprihatinkan yaitu Rp. 10.000,-
Keadaan itu membuat sang Ayah prihatin dan hari berikutnya sang anak dilarang untuk mencari ikan dan diganti dengan diajarin berdagang keliling criping singkong. Wauuuww,,hasil pertama memuaskan jauh dari hasil mencari ikan. Apalagi kerjanya cukup santai, sang anak mulai suka dengan pekerjaan itu.
Namun usaha baik itu tidak seterusnya lancar, jiwa emosi setara dengan umurnya membuat dia masih kurang akan mental tanggung jawab, setiap dia keliling jiwanya cuma tergesa2 (pengennya cepat/praktis) tanpa memikirkan hal yang bisa merusak dagangannya.
Alhasil tingkah laku seperti itu dapat teguran dari Sang Maha Penyayang, dengan hilangnya uang Rp.50.000,- dan harus mengganti juragan sebesar Rp. 50.000,- pula (uang yang sangat besar pada waktu itu) membuat sang anak curhat kepada Ibu dan Ayahnya. NAmun tak terduga orang tuanya menyalahkan sang anak dengan berkata "itu semua mungkin karena kesalahan dan kecerobohan mu". Serontak anak pun terdiam, namun selang waktu sang anak bisa memahami maksud orang tuanya dan menemukan jiwa besarnya untuk berpikir bahwa itu semua memang kesalahan dia yang belum bisa menumbuhkan rasa tanggung jawab terhadap pekerjaan barunya.
Cerita diatas membawa pesan terhadap kita akan musibah yang kita terima pikirkan lah kalau itu teguran dan kembalilah mengingat apa yang sebenarnya kesalahan diperbuat oleh kita hingga menimbulkan musibah tersebut.
SALAM SUKSES..!!!!!
Oktober 17, 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Mengenai Saya
Categories
- KEAJAIBAN (2)
- KOMPUTER (17)
- KRS Online STAIN Salatiga (1)
- PUISI DAN KATA BIJAK (19)
- RENUNGAN (19)
- SKRIPSI (1)
- Tahu kah Anda (4)
Pengikut
Like Di Sini Y
Pages
ADI_RY. Diberdayakan oleh Blogger.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan anda berkomentar, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam.